
Inspirasi Pahlawan Indonesia : Ruhana Kuddus, Wartawati Pertama Indonesia
Deskripsi Buku
Ruhana Kuddus, lahir dengan nama Siti Ruhana pada 20 Desember 1884 di Koto Gadang, Kabupaten Agam, Provinsi Sumatra Barat. Ayahnya yang menjadi kepala jaksa Karisidenan Jambi dan selanjutnya Medan ini bernama Mohamad Rasyad Maharaja Sutan. Perlu diketahui bahwa Ruhana ini merupakan saudara tiri dari Sutan Syahrir sekaligus sepupu dari Agus Salim, yang mana kedua orang tersebut ialah intelektual dan politisi yang berperan penting dalam proses kemerdekaan Indonesia. Selain itu, dia juga merupakan bibi ari penyair terkenal, Chairil Anwar.
Lihat Selengkapnya
Lihat Lebih Sedikit
Detail
-
Jumlah Halaman
64
PenerbitElementa Media
-
ISBN
978-623-171-112-0
EISBN978-623-171-112-0
-
Tahun Terbit
2023
Format Buku14x21